INTERNALISASI SILA PERSATUAN INDONESIA MELALUI METODE BERMAIN PERAN DALAM PEMBELAJARAN SEJARAH INDONESIA KELAS XI *)

MGV. Tri Yuli, Praptiningsih (2019) INTERNALISASI SILA PERSATUAN INDONESIA MELALUI METODE BERMAIN PERAN DALAM PEMBELAJARAN SEJARAH INDONESIA KELAS XI *). In: Persamuhan Pendidik Pancasila BPIP, 29 November – 1 Desember 2019, Surabaya.

[img] Text
Essay Internalisasi Nilai-Nilai Pancasila di Kelas.pdf

Download (235kB)

Abstract

Internalisasi nilai-nilai dari setiap sila dalam Pancasila dapat dilakukan melalui pendidikan formal di sekolah, yaitu melalui mata pelajaran-mata pelajaran yang strategis untuk menginternalisasikannya, antara lain melalui pembelajaran sejarah Indonesia. Pada Kompetensi Dasar 3.9 dan 4.9, dan dengan metode bermain peran (role playing) sila ketiga Pancasila (Persatuan Indonesia) diharapkan dapat diinternalisasikan ke dalam diri peserta didik dan diharapkan pula dapat diimplementasikan dalam kehidupan sehari-hari para peserta didik di lingkungan terdekatnya.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: J Political Science > JC Political theory
J Political Science > JQ Political institutions Asia
Divisions: Umum
Depositing User: Thomas Aquino Library
Date Deposited: 05 Sep 2020 05:12
Last Modified: 21 Oct 2020 02:01
URI: http://repository.smakstlouis1sby.sch.id/id/eprint/13

Actions (login required)

View Item View Item